Tag: etc

  • Versi Whatsapp Ini Telah Kadaluarsa

    Versi Whatsapp Ini Telah Kadaluarsa

    Hari ini teman saya galau, karena whatsapp-nya error. Pas buka whatsapp dia dapat pesan versi whatsapp ini telah kadaluarsa. Silahkan kunjungi google play store untuk mengunduh versi terbaru. Pas dia coba unduh malah dapat pesan error gagal koneksi. Padahal koneksi internetnya tidak ada masalah. Karena teman saya ini rada gaptek, dia minta tolong saya untuk…

  • Jadwal Assessment Remedial

    Jadwal Assessment Remedial

    Untuk semua anak wali, ada titipan pengumuman dari Bapak Kaprodi tentang jadwal assessment remedial. Jadwalnya bisa dilihat dibawah ini: Jadwal assessment remedial from Setia Juli Irzal Ismail Semoga Bermanfaat!  

  • Open Recruitment contributor web

    Open Recruitment contributor web

    Untuk para mahasiswa Tel-u ada titipan nih dari team Purel tentang open recruitment contributor web Tel-U. Pengumumannya bisa dilihat di gambar diatas ya  

  • Cetak Kartu Ujian

    Cetak Kartu Ujian

    Untuk semua anak wali, ada titipan pengumuman dari Bapak Wakil Dekan I tentang cetak kartu ujian. Untuk memastikan nilai dapat diinputkan diwajibkan kepada seluruh mahasiswa untuk: melakukan cetak kartu ujian, mengisi evaluasi perkuliahan (EDOM), menginputkan No. Induk kependudukandi igracias paling lambat tanggal 6 Mei 2017 nota dinasnya bisa dilihat pada gambar diatas Semoga Bermanfaat Pengumuman…

  • Beasiswa ke Jepang

    Beasiswa ke Jepang

    Kali ini saya mau share informasi tentang beasiswa ke Jepang. Beasiswa ini diberikan oleh JICA (Japan International Cooperation Agency). Beasiswa ini namanya Innovative Asia. Beasiswa ini diberikan untuk siswa dari 12 negara di Asia termasuk Indonesia untuk melanjutkan studi tingkat Master dan Doktor di Jepang.  Bidang studi yang mendapat kesempatan adalah Science and Technology, and…

  • Perguruan Tinggi tujuan LPDP

    Perguruan Tinggi tujuan LPDP

    Untuk para siswa yang ingin melanjutkan studi di luar negeri, saat ini telah banyak pilihan beasiswa. Salah satu yang favorit adalah LPDP (Lembaga Pengelola Dana Pendidikan). Tentunya sebelum melamar ke LPDP, anda harus menentukan dulu mau kuliah dimana. Idealnya tentunya di salah satu perguruan tinggi terbaik di dunia. LPDP memiliki daftar beberapa perguruan Tinggi terbaik…

  • Perguruan Tinggi tujuan Budi

    Perguruan Tinggi tujuan Budi

    Bagi siapa yang ingin melanjutkan studi di luar negeri, saat ini telah banyak pilihan beasiswa. Salah satu yang favorit adalah LPDP (Lembaga Pengelola Dana Pendidikan). Namun khusus untuk dosen sejak tahun ini tidak bisa lagi melamar beasiswa ke LPDP. Melainkan harus mendaftar beasiswa ke BUDI (Beasiswa Unggulan Dosen Indonesia). Tentunya sebelum melamar ke BUDI anda…

  • Bumi karya Tere Liye

    Bumi karya Tere Liye

    Saya baru saja selesai membaca buku dengan judul Bumi karya Tere Liye. Buku ini bercerita petualangan 3 remaja yang namanya Raib, Seli dan Ali. Raib ini memiliki sebuah kemampuan bisa menghilang, sementara Seli bisa mengeluarkan petir dari tangannya, dan Ali adalah seorang remaja yang jenius. 4 Dunia Ceritanya di bumi yang kita tempati ini ternyata…

  • Rindu karya Tere Liye

    Rindu karya Tere Liye

    Saya baru saja selesai membaca buku Rindu karya Tere Liye. Buku ini mengambil setting tahun 1938. Ceritanya tentang jemaah haji yang berangkat naik kapal. Pada tahun 1938 tersebut belum ada pesawat, jadi jemaah haji harus menempuh perjalanan panjang menggunakan kapal laut Blitar Holland. Namun perjalanan haji ini bukan hanya sebuah perjalanan biasa. Ada banyak kejadian…

  • Selamat Hari Ibu

    Selamat Hari Ibu

    Untuk memperingati hari ibu, saya kumpulkan beberapa untaian kata tentang ibu. Selamat hari ibu! Ibu –- Iwan Fals Ribuan kilo jalan yang kau tempuh Lewati rintang untuk aku anakmu Ibuku sayang masih terus berjalan Walau tapak kaki, penuh darah… penuh nanah…. Seperti udara… kasih yang engkau berikan Tak mampu ku membalas…ibu…ibu…. Ingin kudekat dan menangis…