Tag: etc

  • Politeknik di Asia Tenggara

    Politeknik di Asia Tenggara

    Minggu ini saya dapat tugas untuk mengumpulkan informasi tentang berbagai politeknik di Asia Tenggara. Tujuannya untuk belajar bagaimana pengelolaan pendidikan vokasi di negara tetangga.  Berikut ini saya kumpulkan beberapa tautan politeknik di Singapura dan Malaysia: Singapore Portal tentang politeknik di Singapura http://www.polytechnic.edu.sg/ Singapore Polytechnic http://www.sp.edu.sg/ Nge-Ann Polytecnic https://www.np.edu.sg/ Nanyang Polytechnic http://www.nyp.edu.sg Temasek Polytechnic http://www.tp.edu.sg/ Republic…

  • Puisi Taufik Ismail tentang Rasulullah SAW

    Puisi Taufik Ismail tentang Rasulullah SAW

    Menyambut libur kali ini, Berikut ini saya kumpulkan beberapa karya Taufik Ismail tentang Rasulullah SAW. Semoga Bermanfaat! Rindu Rasul ditulis oleh Taufik Ismail dinyanyikan oleh Bimbo Rindu Kami Padamu Ya Rasul Rindu Tiada Terperi Berabad Jarak Darimu Ya Rasul Serasa Dikau Di Sini Cinta Ikhlasmu Pada Manusia Bagai Cahaya Surga Dapatkah Kami Membalas Cintamu Secara…

  • Balada Sang Laptri

    Balada Sang Laptri

    Alhamdulillah akhirnya baru sempat ngeblog lagi. Minggu ini aktifitas saya sangat padat. Karena  harus menyelesaikan laporan triwulan Fakultas alias laptri. Setiap tiga bulan semua fakultas dan unit di kampus diharuskan membuat laporan kinerja. Banyak hal yang harus dilaporkan. Tentang kegiatan akademik, penelitian dosen, aktifitas mahasiswa kerjasama, keuangan dan banyak lagi. Biasanya dari kampus sudah ada…

  • Ujian Sertifikasi Mikrotik

    Ujian Sertifikasi Mikrotik

    Minggu ini saya lumayan sibuk, karena saya dapat tugas dari bapak Kaprodi untuk ikut ujian sertifikasi mikrotik. Semua dosen D3 di kampus memang dituntut untuk punya sertifikasi profesi internasional. Saya sebenarnya termasuk salah satu dosen yang malas untuk ikut ujian sertifikasi. Karena saat ini minat saya fokus ke malware dan security. Sementara sertifikasi di bidang malware…

  • Pengumuman Ujian Khusus Prodi TK

    Pengumuman Ujian Khusus Prodi TK

    Kepada semua anak wali berikut ada pengumuman ujian khusus prodi TK. Di bawah ini ada jadwal ujian khusus dan daftar nama-nama mahasiswa yang harus mengikuti ujian khusus. Ujian khusus 20160815 19 from Setia Juli Irzal Ismail Tolong disebarkan ke teman-teman yang harus mengikuti ujian khusus ya thx   Jul

  • Tentang Docker

    Tentang Docker

    Belakangan ini Docker lagi populer. Banyak perusahaan besar sekarang beralih menggunakan Docker. Sebenarnya apa sih Docker? Apa yang membuat docker ini begitu populer saat ini? Saya akan coba bahas sedikit tentang Docker. Apa sih Docker? Pertanyaan pertama yang muncul tentunya apa itu Docker? Docker sebernya merupakan nama sebuah projek open source yang memanfaatkan teknik Container.…

  • Selamat Hari Raya Iedul Fitri 1437 H

    Selamat Hari Raya Iedul Fitri 1437 H

    Pada kesempatan ini saya ingin mengucapkan Selamat Hari Raya Iedul Fitri 1437 H. Taqobalallahu Minna Wa Minkum, Mohon maaf lahir dan batin. Eid Mubarrak. Kisah Lebaran Rasulullah SAW Dari Kitab “Durratun Nashihin – Mutiara Petuah Agama” diceritakan riwayat Anas bin Malik ra, Kisah yang terjadi di Madinah di zaman Rasulullah SAW, dimana pada suatu pagi…

  • Penghujung bulan Ramadhan

    Penghujung bulan Ramadhan

    Tak terasa hari ini kita sudah memasuki penghujung bulan Ramadhan. Ada seorang teman bertanya, seekor kuda yang bertanding pada lomba pacuan kuda, ketika mendekati garis finish apa yang dia lakukan? Umumnya dia akan semakin kencang larinya.  Ketika mendekati garis finish bukannya malah bersantai atau berlari dengan perlahan, tapi justru semakin kencang larinya. Bahkan dia akan berusaha…

  • Empat Golongan yang Dirindukan Surga

    Empat Golongan yang Dirindukan Surga

    Berhubung Ramadhan kali ini saya coba sedikit beda :) Sebenernya tulisan ini akibat dari sebuah kebetulan yang aneh.  Jadi ceritanya sudah dua malam ini pas saya taraweh penceramahnya bercerita tentang tema yang sama. Gak tau kenapa, padahal orangnya beda dan mesjidnya juga beda.  Kayaknya mereka janjian mau cerita ke saya dengan tema yang sama.  Yaitu tentang empat…

  • Cara bikin blog bilingual

    Cara bikin blog bilingual

    Hari ini saya bertemu master Feddy dari sisfo. Beliau ini juragan blognya Tel-U. Dalam kesempatan langka ini saya minta diajari cara bikin blog bilingual. Maksudnya bukan bikin subtitle bahasa Inggris di blog saya. Tapi gimana caranya blog kita ada pilihan bahasa. Jadi kalo yang datang orang Inggris dia tinggal pilih halaman bahasa Inggris. Kalau yang…