Tag: event

  • Penerimaan proposal PKM

    Penerimaan proposal PKM

    Ada titipan pengumuman dari bagian kemahasiswaan tentang penerimaan proposal PKM. Periode Awal tahun 2017 ini, Belmawa DIKTI kembali membuka penerimaan proposal perlombaan PKM (Program Kreatifitas mahasiswa) khusus untuk kategori Karya Tulis, yaitu: PKM Artikel Ilmiah (AI) PKM Gagasan Tertulis (GT) Pendaftaran Pendaftaran PKM dilakukan secara online dan dikoordinir melalui Kemahasiswaan Fakultas dan Universitas.  Upload proposal PKM…

  • Presentasi tentang Internet Sehat

    Presentasi tentang Internet Sehat

    Kemaren saya diminta memberi presentasi tentang internet sehat. Presentasi ini dalam rangka acara pengabdian masyarakat kampus Telkom University. Dosen memang selain ngajar diwajibkan juga melakukan penelitian dan pengabdian masyarakat. Hanya saja untuk pertama kalinya saya memberi presentasi di depan ibu-ibu. Jadi agak nervous juga :) Untungnya ibu-ibu dari organisasi Salimah ini sangat antusias sekali mendengarkan…

  • Herregistrasi Semester Genap 2016/2017

    Herregistrasi Semester Genap 2016/2017

    Untuk semua mahasiswa wali saya, keasyikan liburan jangan lupa registrasi ya. Berikut ini jadwal herregistrasi semester genap 2016/2017: Pembayaran BPP : 14 Des 2016 – 9 Januari 2017 Perwalian dan Registrasi : 4- 9 Januari 2017 Perubahan Rencana Studi : 23 – 27 Januari  2017 Awal Perkuliahan : 16 Januari 2017 Panduan lengkap tentang tata…

  • Sosialisasi Capaian 3 tahun Tel-U

    Sosialisasi Capaian 3 tahun Tel-U

    Kemaren Selasa 14 Desember 2016, kami perwakilan para pengajar dan staff dikumpulkan oleh Bapak Rektor untuk mengikuti acara sosialisasi capaian 3 tahun Tel-U. Acara hari ini merupakan salah satu persiapan dalam rangka Visitasi Asesor AIPT (Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi). Pada awal presentasi, beliau menyampaikan sejarah Tel-U, yang merupakan gabungan 4 Perguruan Tinggi (STT Telkom, IM…

  • Leaders Talk Arief Yahya

    Leaders Talk Arief Yahya

    Hari Sabtu lalu tanggal 22 Oktober diselenggarakan acara Leaders Talk. Leaders Talk kali ini menghadirkan tamu Bapak Dr Arief Yahya, Menteri Pariwisata Indonesia. Beliau bercerita tentang visi beliau untuk memajukan pariwisata di Indonesia. Beliau bercerita dulu mayoritas orang bekerja di sektor Agriculture. Kemudian ketika terjadi revolusi industri, lapangan kerja terbanyak beralih ke sektor industri. Selanjutnya…

  • Jalan Santai Telkom University

    Jalan Santai Telkom University

    Kali ini saya mau menyampaikan pesan sponsor.  Akan diadakan acara Jalan Santai Telkom University. Acara ini diadakan dalam rangka HUT Telkom University yang ke-3. Jalan santai akan diadakan hari Kamis Tanggal 22 September 2016. Dimulai (Start) di Gedung Bangkit LC dan Finish di Ged. Sebatik FIK. Pukul 05.30 – Selesai. Gile pagi banget ya undangannya. Art…

  • RSA SOC Simulation

    RSA SOC Simulation

    Kali ini saya  lanjutkan cerita tentang acara workshop RSA Incident response. Acara ini diadakan IHP (Indonesia Honeynet Project) dengan RSA. Pada tulisan sebelumnya saya telah share tentang presentasi pak Charles dan tim IHP. Sekarang saya lanjutkan dengan presentasi Pak Fransiskus Andi Indromojo CISSP tentang RSA SOC Simulation. Beliau adalah senior technical Consultant RSA untuk Indonesia…

  • International Conference ICSEBS 2016

    International Conference ICSEBS 2016

    Kampus Fakultas Ilmu Terapan Tel-U akan menyelenggarakan kegiatan International Conference ICSEBS 2016. ICSEBS adalah International Conference on Science, Engineering, Bulit Environment, and Social Science. Kegiatan ini diselenggarakan bersama oleh Fakultas Ilmu Terapan, Telkom University dengan Universiti Putra Malaysia (UPM), Universiti Kebangsaan Malaysia (UKM), Universiti Sains Malaysia (USM), UIN Maulana Malik Ibrahim Malang (UIN Malang), Universitas…

  • Industrial Gathering Telkom University

    Industrial Gathering Telkom University

    Hari ini saya dapat tugas menghadiri acara Industrial Gathering Telkom University. Acara ini diadakan oleh CDC Telkom University di Hotel JW Mariott Jakarta. Pada pembukaan acara, Rektor Prof Mochammad Ashari menyampaikan bahwa acara ini diadakan untuk memberikan apresiasi bagi perusahaan-perusahaan yang telah menjadi mitra Telkom University. Perusahaan-perusahaan ini telah menyerap banyak lulusan Telkom University. Ada sekitar…

  • Presentasi Prof Ichsan Setya Putra

    Presentasi Prof Ichsan Setya Putra

    Hari selasa tanggal 16 Agustus 2016, saya dapat tugas jadi moderator pada acara PKKMB. PKKMB adalah singkatan dari pengenalan kehidupan kampus mahasiswa baru di kampus Tel-U. Acara kali ini adalah Talkshow pengenalan Perkuliahan untuk mahasiswa baru, dengan tema Sukses Kuliah Masa Depan Cerah. Sebagai pembicara adalah Prof Ichsan Setya Putra dari ITB dan Bpk Dr…