Latihan 10 Keamanan Jaringan

Untuk para peserta mata kuliah Keamanan Jaringan, hari ini kita akan mempelajari beberapa teknik cryptography yaitu Hash Function, Steganography dan digital watermark. Untui itu silahkan kerjakan tugas latihan 10 Keamanan Jaringan berikut : Lakukan Hash sebuah pesan “Keamanan Jaringan” dengan algoritma MD5! Lakukan Hash sebuah pesan “Keamanan jaringan” dengan algoritma MD5! Bandingkan hasil hash pertama dengan … Lanjutkan membaca Latihan 10 Keamanan Jaringan