Kategori: TK2123 Pemrograman Shell

  • Latihan 5 Pemrograman Shell

    Latihan 5 Pemrograman Shell

    Untuk mahasiswa peserta kuliah pemrograman Shell TK2123, silahkan kerjakan latihan 5 pemrograman shell berikut: Jelaskan bagaimana membuat sebuah alias pada perintah shell! Buat sebuah alias untuk membuka Facebook melalui perintah ‘fb’ pada shell! Beri contoh 7 environment variable yang berbeda! Beri contoh script yang menggunakan sebuah user defined variable! Buat sebuah contoh script yang menggunakan…

  • Latihan 4 Pemrograman Shell

    Latihan 4 Pemrograman Shell

    Untuk mahasiswa peserta mata kuliah pemrograman shell TK2123, silahkan kerjakan latihan 4 shellberikut! Jelaskan apa yang dimaksud dengan variabel pada shell! Jelaskan ada berapa jenis variabel pada shell! Jelaskan bagaimana cara penulisan variabel pada shell! Jelaskan 7 contoh variabel pada shell! Jelaskan apa yang dimaksud dengan variabel UDV! Jelaskan bagaimana kita membuat variabel sendiri! Buat…

  • Latihan 3 Pemrograman Shell

    Latihan 3 Pemrograman Shell

    Untuk mahasiswa peserta mata kuliah pemrograman Shell TK2123 Kelas NE-14-02, silahkan kerjakan latihan 3 pemrograman shell berikut: Jelaskan apa maksud perintah-perintah berikut! Beri Contoh! a. cat        d. cut b. grep      e. sed c. sort        f. tr Jelaskan apa persamaan dan perbedaan perintah echo dan printf! Beri contoh! Jelaskan apa maksud perintah-perintah berikut! Beri Contoh! a. id  …

  • Latihan 2 Pemrograman Shell

    Latihan 2 Pemrograman Shell

    Kepada mahasiswa peserta mata kuliah pemrograman shell, hari ini kita akan menreview kembali tentang sistem operasi Linux. Untuk itu silahkan kerjakan latihan 2 pemrograman shell berikut: Jelaskan apa beda Kernel dan Distro pada Linux! Sebutkan ada berapa macam Distro Linux yang anda ketahui! Jelaskan ada berapa macam Desktop Environment pada Linux! Jelaskan apa fungsi perintah-perintah…

  • Latihan 1 pemrograman shell

    Latihan 1 pemrograman shell

    Untuk mahasiswa peserta mata kuliah pemrograman shell, silahkan kerjakan latihan 1 pemrograman shell berikut: Ceritakan apa saja yang kalian pernah pelajari pada mata kuliah sistem operasi! Ceritakan apa saja yang pernah kalian pelajari pada mata kuliah algoritma pemrograman! Jelaskan bagaimana interaksi antara hardware, kernel, shell dan user pada sistem unix! Jelaskan apa fungsi shell pada…

  • Daftar Materi Pemrograman Shell

    Daftar Materi Pemrograman Shell

    Hari ini akhirnya saya dapat giliran ngajar di kelas. Minggu ini memang minggu pertama di semester ini. Semester ini saya mendapat tugas mengajar cuku[ banyak. Ada 3 mata kuliah, Pemrograman Shell, Sistem Operasi dan Keamanan Jaringan. Kali ini saya akan share daftar materi pemrograman shell: Pengantar Linux Lingkungan Pemrograman Shell Variables dan Environment Process dan…