Kategori: machine learning

  • Pemodelan ketidakpastian dalam prediksi – SSL

    Pemodelan ketidakpastian dalam prediksi – SSL

    Tulisan ini lanjutan tulisan sebelumnya tentang self-supervised learning Pada tulisan sebelumnya telah diceritakan tantangan penerapan SSL pada komputer vision adalah tentang pemodelan ketidakpastian. Untuk memahami tentang tantangan ini, kita perlu memahami prediksi dari ketidakpastian dan bagaimana dia dimodelkan di NLP dibandingkan dengan pada Vision. Di NLP, melakukan prediksi kata yang hilang melibatkan penghitungan skor prediksi…

  • Self Supervised Learning adalah predictive learning

    Self Supervised Learning adalah predictive learning

    Tulisan ini adalah bagian kedua bahasan tentang Self Supervised Learning (SSL) dari blognya Yann Lecun dan Ishan Misra, bagian pertama bisa dilihat disini. SSL mendapatkan supervisory signal (label output yang diinginkan) dari dataset, seringkali memanfaatkan struktur yang ditemukan pada data. Teknik SSL yang umum adalah untuk memprediksi bagian yang tidak teramati atau tersembunyi dari input…

  • Self-supervised learning- Yann Lecun & Ishan Misra

    Saya lagi baca tulisan menarik dari Yann LeCun dan Ishan Misra dari tim Facebook tentang Self-supervised learning. Berikut ini saya terjemahkan dan rangkum isi tulisan tersebut: Artificial intelligence (AI) telah mengalami perkembangan yang pesat. Perkembangan ini mengandalkan proses AI yang belajar dari data yang banyak dan telah diberi label. Teknik ini disebut supervised learning (SL).…

  • Expectation Maximization pada Naive Bayes Classifier

    Pada tulisan sebelumnya telah dibahas mengenai teknik EM (Expectation Maximization). Teknik ini dapat digunakan pada Bayesian Network untuk memprediksi variabel yang tidak diketahui. Sekarang akan diberikan contoh menggunakan Expectation Maximization pada Naive Bayes Classifier untuk memprediksi data yang belum diketahui labelnya. Contoh berikut dikutip dari kuliah Tom Mitchell: Pada graph terlihat Y adalah parent dari…

  • Kumpulan materi Self-supervised learning

    Saya lagi belajar tentang self supervised learning, ini metode machine learning baru. Pertama denger pas ngikutin presentasi Yann LeCun. Jadi machine learning sekarang masih bergantung dengan metode supervised learning. Cuman tantangan dari metode Supervised ini adalah pada proses labeling data. Menurut Yann LeCun solusinya adalah dengan self supervised learning (SSL). Metode ini bisa memberi label…