Kategori: DCH3D3 keamanan jaringan

  • Latihan 14 Keamanan Jaringan – VPN

    Latihan 14 Keamanan Jaringan – VPN

    Kepada mahasiswa peserta kuliah Keamanan Jaringan. Hari ini kita telah belajar membuat VPN server (Virtual Private Network). Selanjutnya silahkan kerjakan Latihan 14 Keamanan Jaringan berikut : Buat kelompok berdua! Lakukan konfigurasi server VPN! (aplikasi VPN server bebas, OS yang digunakan juga bebas) Lakukan pengujian dengan melakukan koneksi dari VPN client ke VPN server yang telah…

  • Latihan 12 Keamanan Jaringan – hash

    Latihan 12 Keamanan Jaringan – hash

    Kepada para peserta kuliah keamanan jaringan, hari ini kita akan belajar tentang Hash, Steganography dan digital watermark. Untuk itu silahkan kerjakan latihan berikut ini: Teori: Jelaskan apa yang dimaksud dengan Hash Function! Jelaskan apa saja contoh kegunaan Hash Function dalam keamanan jaringan! Sebutkan 5 macam algoritma Hash! Jelaskan apa maksud pernyataan bahwa hash adalah sebuah…

  • Latihan 11 Keamanan Jaringan

    Latihan 11 Keamanan Jaringan

    Untuk mahasiswa peserta mata kuliah Keamanan Jaringan, hari ini kita sudah belajar tentang cryptography Public Key infrastructure. Hari ini akan latihan menggunakan public key cryptography pada email dengan menggunakan PGP. Jadi kalian diminta untuk mengirim email yang sudah terenkripsi ke teman kalian. Silahkan kerjakan soal latihan 11 keamanan jaringan berikut : Teori Jelaskan apa yang dimaksud dengan…

  • Latihan 10 Keamanan Jaringan – Crypto

    Latihan 10 Keamanan Jaringan – Crypto

    Untuk mahasiswa kelas Keamanan jaringan, hari ini kita akan belajar cryptography. Kita akan menggunakan alat bantu cryptool. Silahkan kerjakan latihan 10 keamanan jaringan berikut: Teori Jelaskan apa kegunaan dari cryptography! Jelaskan apa yang dimaksud dengan plain text dalam ilmu cryptography! Jelaskan apa yang dimaksud dengan cipher text dalam ilmu cryptography! Jelaskan apa yang dimaksud dengan enkripsi! Jelaskan…

  • Latihan 9 Keamanan Web – Altoro

    Latihan 9 Keamanan Web – Altoro

    Kepada mahasiswa peserta kuliah Keamanan Jaringan, kemaren kita telah belajar tentang keamanan web dan berbagai jenis serangan pada web, seperti SQL Injection dan XSS attack menggunakan DVWA. Hari ini kita akan latihan lebih lanjut tentang keamanan web. Bagian pertama tentang Altoro Mutual, sebuah website Bank gadungan. Dan bagian kedua tentang Google Dorks. Untuk itu silahkan kerjakan latihan 9 keamanan web berikut: Install…

  • Latihan 8 Keamanan Web – DVWA

    Latihan 8 Keamanan Web – DVWA

    Kepada peserta mata kuliah keamanan Jaringan, hari ini kita akan mempelajari tentang web security. Pada praktikum hari ini kita akan menggunakan alat bantu DVWA (Damn Vulnerable Web Application). Silahkan kerjakan latihan 8 keamanan web dengan DVWA berikut ini: Konfigurasi DVWA (cara konfigurasi silahkan lihat di bagian bawah); set security level – low Lakukan SQL Injection di DVWA: coba 5 script…

  • Latihan 7 Keamanan Jaringan – Wireless Security

    Latihan 7 Keamanan Jaringan – Wireless Security

    Kepada para mahasiswa peserta mata kuliah keamanan jaringan: hari ini kita telah mengenal tentang keamanan Wireless. Selanjutnya kita akan praktek melakukan pengujian keamanan terhadap sistem wireless. Untuk itu silahkan kerjakan latihan 7 keamanan jaringan tentang wireless security berikut ini: Silahkan unduh dan install aircrack-ng dari website berikut ini: https://www.aircrack-ng.org/ Pelajari Tutorial pada link dibawah! Lakukan…

  • Latihan 6 Keamanan Jaringan – Metasploit

    Latihan 6 Keamanan Jaringan – Metasploit

    Kepada peserta kuliah Keamanan Jaringan, minggu lalu kita telah belajar tentang password. Langkah berikutnya adalah masuk (eksploitasi) ke komputer target.  Silahkan kerjakan latihan 6 metasploit berikut: Siapkan sebuah komputer sebagai penyerang! Unduh dan install Metasploit Framework di komputer penyerang! Untuk pengguna windows bisa lihat petunjuk instalasi pada link berikut: https://community.rapid7.com/docs/DOC-2099 Untuk pengguna Linux silahkan baca petunjuk instalasi pada…

  • Latihan 5 Keamanan Jaringan – Vulnerability Scanning

    Latihan 5 Keamanan Jaringan – Vulnerability Scanning

    Kepada mahasiswa peserta mata kuliah Keamanan Jaringan. Kali ini kalian akan belajar mencari kelemahan sistem (vulnerability) dengan alat bantu Nessus. Nessus merupakan alat bantu yang banyak digunakan dalam proses penetration test. Silahkan kerjakan latihan 5 tentang vulnerability scanning dengan Nessus  Unduh Tenable Nessus (pilih essential edition), lakukan instalasi dan konfigurasi! (link: https://www.tenable.com/products/nessus-home ). Butuh register dulu. Konek ke Akses Point yang digunakan di…

  • Latihan 4 Keamanan Jaringan – sniffing

    Latihan 4 Keamanan Jaringan – sniffing

    Kepada peserta kuliah Keamanan Jaringan, hari ini kita telah belajar tentang sniffing dan spoofing. Silahkan kerjakan latihan 4 keamanan jaringan berikut: Jelaskan apa yang dimaksud dengan serangan sniffing! Jelaskan apa yang dimaksud dengan serangan Spoofing! Untuk pengguna Windows, silahkan Download program Cain & Abel dan lakukan instalasi. Alternatif untuk pengguna linux dapat menggunakan Ettercap https://ettercap.github.io/ettercap/ Pilih network adapter yang…